Ads

Rabu, 23 November 2022, November 23, 2022 WIB
Last Updated 2022-11-23T03:14:52Z
POLITIK

PEMILU 2024 : Baru Tiga Hari Dibuka KPU Kota Bitung, Sudah 82 Orang yang Daftar PPK

#pemilu2024
Foto : Ketua KPU Kota Bitung, Deslie Sumampouw bersama Ketua Divisi Parmas dan Humas KPU Kota Bitung, Idhli Ramadhiiani saat mengikuti Rakor Pembentukan PPK dan PPS (ist)



JOURNALTELEGRAF - Animo masyarakat untuk ambil bagian dalam menyikseskan Pemilu Serentak 2024 dengan ikut seleksi calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK).


Semenjak tahapan seleksi PPK dibuka pada 20 November 2022, sebanyak 82 orang yang sudah mendaftarkam diri melalui Siatem Informasi Calon Anggota KPU dan Badan Adhoc (SIAKBA).


"Sampai tanggal 22 November 2022, audah ada 82 orang yang mendaftar," kata Idhli Ramadhiani, Ketua Divisi Parmas dan Humas KPU Kota Bitung, Rabu (23/11/2022).



Adapun rinciannya, Kecamatan Lembeh Selatan 4 orang, Lembeh Utara 5 orang, Aertembaga 9 orang, Maesa 13 orang, Madidir 13 orang, Girian 17 orang, Ranowulu 13 orang dan Matuari 8 orang.


Tahapan pembentukan Badan Adhoc PPK dari tnghal 20 November - 16 Desember 2022. Sedangkan masa kerja PPK dari 4 Januari 2023 - 4 April 2024.



Reporter/Editor : Arham Licin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar